Sahabat Penulis
| Fast Response WA 0813-6160-2290
Informasi

Klik Ikon di bawah untuk menuju akun sosial media dan toko online kami

    »    POST    »    MEMBIRU- Potongan kisah warna-warni

MEMBIRU- Potongan kisah warna-warni



Judul          MEMBIRU- Potongan kisah warna-warni

Jenis           : fiksi

Penulis       Shafiyyah

ISBN          : dalam proses

Harga        : Rp65.000 

Blurb        

Membiru adalah kumpulan tulisan tentang perasaan yang tidak selalu menemukan kata. Tentang diam yang panjang, rindu yang menetap, luka yang perlahan dipelajari, dan hal-hal sederhana yang diam-diam membentuk makna.

Melalui potongan kisah, renungan, dan simbol warna, buku ini mengajak pembaca menyusuri perjalanan batin: dari gelap ke terang, dari benci ke maaf, dari pecah ke pulang. Tidak ada janji jawaban, hanya kejujuran dan ruang untuk merasa.

Membiru hadir bukan untuk mengajari, melainkan menemani—seperti warna biru yang tenang, dalam, dan menyimpan banyak cerita.


Pemesanan:  Whatsapp 0813-6160-2290